Seperti halnya bukunya, saya pun menyukai filmnya. Film dengan sudut pandang malaikat maut yang tertarik pada Liesel saat kematian adiknya. Narator dengan dialog yang membuatku sedikit 'mesem'. Satu kata: Tontonlah.
"Ada satu fakta kecil. Kalian akan mati. Apapun usahamu, tak ada yang hidup selamanya. Maaf sudah membocorkan cerita"
Cerita : 7.5/10
Ending : 6.5/10
Pemain : 7/10
Overall : 7/10
No comments:
Post a Comment